Postingan

sejarah masuknya islam dinusantara

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang    Pada tahun 30 H atau 651 M, hanya berselang sekitar 20 tahun dari wafatnya Rasulullah, Khalifah Usman bin Affan RA mengirim delegasi ke China untuk memperkenalkan daulah Islam yang belum lama berdiri. Dalam perjalan yang memakan waktu empat tahun ini, para utusan Usman ternyata sempat singgah di kepulauan Nusantara. Beberapa tahun kemudian, tepatnya tahun 674 M Dinasti Ummayah telah mendirikan pangkalan dagang di pantai barat Sumatra. Inilah perkenalan pertama penduduk Indonesia dengan Islam. Sejak itu para pelaut dan pedagang muslim terus berdatangan, abad demi abad. Mereka membeli hasil bumi dari negeri nan hijau ini sambil berdakwah. Dalam makalah ini akan dibahas lebih mendalam mengenai sejarah perkembangan Islam di Indonesia. Rumusan Masalah Bagaimana sejarah masuknya islam ke nusantara Apa sajakah empat teori islam masuk ke nusantara Tujuan pembahasan Mengetahui tentang sejarah masuknya islam ke nusantara Menyebutk...

RA Kartini

Gambar
RA Kartini Biodata RA Kartini Nama Lengkap  : Raden Ajeng Kartini Djojo Adhiningrat Nama lain  : R.A Kartini Tempat dan Tanggal Lahir  : Jepara, Jawa Tengah, 21 April 1879 Wafat  : Rembang, Jawa Tengah, 17 September 1904 Agama  : Islam Orang Tua :  Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat (Ayah), M.A. Ngasirah (Ibu) Saudara Kandung :  R.M Slamet Sosroningrat, P.A Sosrobusono, R.A Soelastri, Drs. R.M.P Sosrokartono, R.A Roekmini, R.A Kardinah, R.A Kartinah, R.M Muljono, R.A Soematri, R.M Rawito Suami :  K.R.M. Adipati Ario Singgih Djojo Adhiningrat Anak :  Soesalit Djojoadhiningrat Biografi RA Kartini Singkat Masa Kecil Kartini RA Kartini lahir pada tanggal 21 April tahun 1879 di Kota Jepara. Nama lengkap Kartini adalah Raden Ajeng Kartini Djojo Adhiningrat. Mengenai sejarah RA Kartini dan kisah hidup Kartini, ia lahir di tengah-tengah keluarga bangsawan oleh sebab itu ia memperoleh gelar R.A (Raden Ajeng) di depan namanya. Kartin...